Dampak Stunting Pada Perkembangan Otak Anak
Dampak Stunting Pada Perkembangan Otak Anak
Stunting tidak hanya mempengaruhi pertumbuhan fisik anak, tetapi juga perkembangan otaknya.
Anak yang mengalami stunting bisa mengalami gangguan dalam kemampuan berpikir, memori, dan pembelajaran.
Untuk itu, penting bagi kita memberikan nutrisi yang tepat sejak awal agar otak anak berkembang optimal.
Pastikan asupan gizi tercukupi dari ASI, susu formula, dan makanan bergizi lainnya.
Jangan biarkan stunting menghambat masa depan cemerlang Si Kecil!
---- Berita Terkait ----